Arti Basis Data, SQL, dan php
ARTI SINGKAT Basis data : tempat menyimpan data secara teratur. SQL : Bahasa yang digunakan untuk mengelola dan mengolah data di database. PHP : Bahasa pemrograman yang sering dipakai untuk membuat situs web dinamis dan berinteraksi dengan database.